Pepatah mengatakan "Mempertahankan lebih sulit dari pada meraihnya" Begitu juga dengan mempertahankan blog kita di Top #1 Google atau mesin pencari lainnya. Mungkin untuk meraihnya bisa saja kita bertahan beberapa saat kemudian terjungkal kebawah. Apasih sebenarnya kunci bertahan di SERP? Mari kita bahas Kunci Untuk Bertahan di SERP. Baca (Search Engine Rangking Page)
Memang tidak ada yang menjamin pasti blog kita berada di puncak Google, karena Google Search adalah mesin/robot dan tidak ada hitungan pasti mengenai cara untuk selalu berada di puncak #1 Google. Sebenarnya ada beberapa cara agar blog kita mampu menempatkan posisinya pada urutan teratas dari blog-blog lain yang mempunyai keyword yang hampir mirip dengan blog anda. Simak kunci bertahan di SERP Google;
Pada tulisan sebelumnya, SEO On Page sudah imuzcorner bahas. Banyak yang harus anda perhatikan dalam SEO On Page, dari Template, Meta tag, keyword dan sebagainya. Silahkan Baca Tips SEO On Page Untuk Blogger.Memang tidak ada yang menjamin pasti blog kita berada di puncak Google, karena Google Search adalah mesin/robot dan tidak ada hitungan pasti mengenai cara untuk selalu berada di puncak #1 Google. Sebenarnya ada beberapa cara agar blog kita mampu menempatkan posisinya pada urutan teratas dari blog-blog lain yang mempunyai keyword yang hampir mirip dengan blog anda. Simak kunci bertahan di SERP Google;
5 Kunci Sukses Untuk Bertahan di SERP
- Konten yang Original
- SEO On Page
- Backlink Yang Berkualitas
dan SEO Sederhana
- Keyword dan Image
- Hindari Larangan Google Webmaster
Mudah-mudahan 5 Kunci Sukses Bertahan di SERP bisa kita terapkan di blog kita untuk memenangkan persaingan dari blog lain di mesin pencari.
